Jakarta Pojoktimur.com— Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan empat artis Indonesia di ruang kerjanya di Kementerian Pertahanan, Rabu (6/12). Mereka adalah Nikita Mirzani; Lesti Kejora dan Rizky Billar yang turut membawa anak semata wayangnya, Leslar atau kerap disapa “Baby L”; dan dokter Oky Pratama. Prabowo kemudian mengundang para tamunya untuk makan siang bersama. Mereka nampak akrab, saling berbincang dan bergurau satu sama lain. Nikita yang sepanjang acara terlihat takjub, mengungkapkan kebanggaannya dapat bertemu secara langsung dengan Prabowo yang selama ini hanya ia lihat dari televisi maupun tayangan di media sosial.…
Baca SelengkapnyaSebelumnya Bicara Soal Pemenang Pilpres, Kini Hendropriyono Temui Prabowo, Ada Apa?
Jakarta Pojoktimur.com— Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menerima kunjungan silaturahmi Jenderal TNI (Purn.) A. M. Hendropriyono di Kantor Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, Jakarta, Selasa (5/12/2023). Prabowo nampak mengenakan setelan krem, menyambut Hendropriyono dengan memberi hormat sebelum masuk ke ruang Kemhan. Didampingi oleh Asisten Khusus Menhan Bidang Manajemen Pertahanan Letjen TNI (Purn.) Sjafrie Sjamsoeddin. Prabowo dan Hendropriyono melanjutkan perbincangan akrab di dalam ruang kerja di kantor Kementerian Pertahanan RI. “Pertemuan antara senior dan junior di masa (keduanya) menjadi prajurit TNI AD itu berlangsung akrab, dan keduanya berdiskusi seputar perkembangan situasi…
Baca SelengkapnyaMuzani Minta Kader Gerindra Kalbar Masif Kampanyekan Prabowo-Gibran di Setiap Tingkatan
Kalbar Pojoktimur.com— Sekjen Gerindra Ahmad Muzani menghadiri konsolidasi akbar kader Gerindra Kalimantan Barat, Selasa (5/12). Dalam sambutannya, Muzani sangat bangga melihat wajah-wajah optimisme kader Gerindra Kalbar dalam menyambut kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. “Saya datang ke sini sangat senang melihat wajah-wajah kader Gerindra, caleg Gerindra yang optimis, penuh harapan, penuh kesenangan dan kegemberiaan. Karena 15 tahun kita menanti kemenangan untuk menjadikan Prabowo presiden dan Insya Allah 14 Februari 2024 nanti kemenangan itu akan kita capai,” kata Muzani disambut tepuk tangan kader. Muzani menjelaskan, kekuasaan yang akan digunakan Prabowo sebagai presiden…
Baca SelengkapnyaAHY Sebut Prabowo Selalu Merakyat, Turun ke Bawah
Banten Pojoktimur.com— Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan bahwa Prabowo Subianto, merupakan sosok yang selalu turut mendengarkan aspirasi dan harapan rakyat kecil. “Pak Prabowo adalah seorang pemimpin yang benar-benar memperhatikan rakyat kecil. Beliau tidak pernah berada di menara gading, beliau selalu turun ke bawah,” kata AHY saat doa bersama 2.000 Kiai di Lebak, Banten, Minggu (3/12). Ia melanjutkan, hal itu dibuktikan dengan sepak terjang Prabowo yang selalu terbuka terhadap segala aspirasi rakyat. Jelang Pemilu 2024, Prabowo pun semakin sering berinteraksi langsung dengan masyarakat di berbagai daerah.…
Baca SelengkapnyaPrabowo Doa Bersama Ribuan Kiai dan Ulama se-Banten
Banten Pojoktimur.com— Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melakukan doa bersama 2.000 kiai se-Banten, Minggu (3/12). Kegiatan tersebut dilaksanakan Prabowo di sela kampanyenya di Lebak, Banten, Jawa Barat. Ketua MUI Lebak, KH Pupu Mahfudin mewakili para pemuka agama mendoakan kelancaran hidup dan hajat Prabowo. Ia pun menyatakan ribuan ulama dan kiai tersebut mendukung Prabowo meneruskan estafet kepemimpinan Presiden Joko Widodo. “Ya Allah, mudahkan segela urusan Pak Prabowo. Jagalah dan selamatkan beliau dalam menjalankan aktivitas sehari-hari,” katanya. “Kami alim ulama dan santri Kabupaten Lebak khususnya, dan Provinsi Banten siap mendukung…
Baca SelengkapnyaSoroti Dinamika Politik Saat Ini, Prabowo: Jangan Marah-marah, Kita Semua Saling Menghormati
Jakarta Pojoktimur.com— Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto menyoroti dinamika politik di Indonesia beberapa waktu belakangan. Ia menilai tidak perlu ada amarah, karena semua pihak harus menghormati keputusan rakyat. “Jangan marah-marah, kita semua saling menghormati. Saya akan hormati keputusan rakyat Indonesia,” kata Prabowo saat pidato di Mukernas III MUI 2023 di Ancol, Jakarta, Sabtu (2/12). Di hadapan para ulama, Prabowo juga menyoroti sejumlah hal. Salah satunya soal pemilu yang menurutnya, mesti dilaksanakan dengan adil dan jujur. Ia pun menyebut Indonesia butuh pemimpin yang mampu menjaga kedaulatan negara. “Negara yang tidak…
Baca SelengkapnyaPrabowo Disambut Lantunan Shalawat di Ponpes Miftahul Huda Tasikmalaya
Tasikmalaya Pojoktimur.com — Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto perdana melakukan kampanye di Tasikmalaya, Jawa Barat, Sabtu (2/12) pagi. Kampanye perdana kali ini berkunjung ke Pondok Pesantren Miftahul Huda sekaligus melakukan ziarah makam para pendiri dan keluarga besar Ponpes Miftahul Huda. Kehadiran Prabowo disambut langsung oleh Pimpinan Ponpes Miftahul Huda Pusat KH. Asep Ahmad Mausul Affandi. Dilantunkan pula Sholawat Thola’al Badru ‘Alaina yang diserukan oleh para santri yang telah menanti dengan antusias menunggu kedatangan Capres nomor urut 2 tersebut. “Bapak! Bapak Prabowo!” seru para Santri menyambut kedatangan Prabowo seraya…
Baca SelengkapnyaHadiri Deklarasi Dukungan Pandawa Lima, Prabowo Tekankan Persatuan
Jakarta Pojoktimur.com— Prabowo Subianto, capres Koalisi Indonesia Maju (KIM), menyampaikan bahwa pembangunan suatu bangsa yang hebat bukanlah melibatkan segelintir pihak. Melainkan berdasarkan upaya yang telah dipupuk oleh pemimpin-pemimpin terdahulu. “Tidak mungkin kita membangun rumah tanpa fondasi yang kuat. Kita harus mengerti bahwa pembangunan sebuah bangsa yang begitu besar buat satu orang atau dua orang, tapi oleh lapisan pemimpin-pemimpin yang hebat,” kata Prabowo saat menghadiri deklarasi dukungan Organisasi Pandawa Lima terhadap Prabowo-Gibran di Djakarta Theater, Jakarta, Jumat (1/12). Prabowo menegaskan, potensi dan kekayaan yang dimiliki bangsa harus dikelola secara maksimal. Tujuannya,…
Baca SelengkapnyaSerahkan 8 Heli Baru, Prabowo: Rakyat Indonesia Bangga dengan TNI AU
Bogor Pojoktimur.com— Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengungkap rasa bangga dan apresiasinya kepada seluruh prajurit TNI Angkatan Udara (TNI AU) atas pengabdian serta dedikasi mereka dalam menjaga kedaulatan NKRI. Hal itu disampaikan Prabowo dalam sambutannya saat menyerahkan 8 unit Helikopter H225M untuk TNI AU yang digelar di Lanud Atang Sendjaja (Ats), Bogor, Jumat (1/12). “Saya merasa bangga berada di tengah-tengah saudara-saudara sekalian, khususnya di Lanud Atang Sendjaja sebagai perwakilan dari seluruh TNI Angkatan Udara. Yakinlah seluruh rakyat Indonesia bangga dengan TNI AU, bangga dengan prajurit-prajurit udara,” ungkap Prabowo. “Mereka (rakyat) paham…
Baca SelengkapnyaPM Malaysia Sambut Prabowo dengan Nyanyian Keroncong “Kali Ciliwung”
Malaysia Pojoktimur.com— Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto, mengungkapkan dirinya dulu mandi di Kali Ciliwung saat bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Malaysia Anwar Ibrahim di Malaysia, Kamis (30/11). Hal tersebut diungkapkan Prabowo saat Anwar menyambut kedatangannya di kediaman resminya di Seri Perdana, Putrajaya, Malaysia, sembari menyanyikan lagu keroncong Indonesia berjudul ‘Kali Ciliwung’. “Sungguh besar jasamu,” ucap Anwar menyanyikan sepotong lirik lagu ‘Kali Ciliwung’ sambil mempersilakan Prabowo duduk berhadapan di meja makan kediaman pribadinya. Prabowo yang tertawa saat Anwar menyanyikan lagu keroncong ‘Kali Ciliwung’ saat menyambut dirinya, langsung mengungkapkan dirinya dahulu pernah…
Baca Selengkapnya