Pojoktimur.com, SOPPENG-Pemda Soppeng melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengunjungi kantor Ikatan Wartawan Online (IWO) di Jalan Pemuda Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Pertemuan berkisar 3 jam itu berlangsung antara Kadis Kominfo Soppeng,Ketua IWO dan para peserta pengurus Wartawan Online (IWO)
Kadis Kominfo Sarianto dalam kunjungan kekantor IWO mengatakan'bahwa pertemuan ini memiliki tujuan untuk meningkatan hubungan baik para teman-teman media dan lebih bersinerji dalam informasi kepada publik,ungkapnya Jumat 30/8/2019
Mantan Asisten 1 Pemda Soppeng itu menambahkan'jangan pernah merasa canggung untuk bertemu kepada Kadis dilingkup Pemda Soppeng sepanjang itu terukur dan bisa di pertanggung jawabkan mari kita sama-sama menyelesaikan masalah yang ada
Sementara ketua IWO Soppeng Andi Mull Makmun Menyambut baik kedatangan Dinas Kominfo'Alhamdullilah pertemuan ini bentuk silaturrahmi saja beserta pengurus,pungkas nya
Diketahui secara tupoksi Kominfo dalam pelaksanaan sangat berperan penting sebagai corong informasi publik.@